-->

14 Dasar Rumus Excel Untuk Jadi Admin Kantor

 
   
      Konten [Tampil]    
       

 14 Dasar Rumus Excel Untuk Jadi Admin Kantor


Bekerja di kantor adalah keinginan semua orang, namun ketika kita memiliki keinginan tetapi tidak memiliki pengalaman dalam pengolahan data terutama excel adalah salah saru kerugian besar.

Nah banyak yang bertanya-tanya seputar rumus excel admin kantor? Rumus excel pemula? Rumus excel dasar? Nahh jadi untuk menjawabnya rizkymhd akan membahas 13 Dasar Rumus Excel Untuk Jadi Admin Kantor


14 Dasar Rumus Excel Untuk Jadi Admin Kantor

1. Membuat tabel

Membuat tabel adalah salah satu hal yang harus bisa kalian lakukan ketika ingin menjadi admin kantor, karena sebagian besar data perusahaan menggunakan Microsoft Excel dalam pengolahan data. Apalagi membuat tabel sangat diperlukan agar data lebih rapi dan tersusun.

Namun membuat data pada tabel haruslah rapi dan baik, karena dokumen yang benar adalah dokumen yang rapi dan baik.

Berikut rizkymhd telah menyiapkan video youtube dalam pembuatan tabel

2. Merubah huruf 

Merubah huruf tak kalah penting dengan membuat tabel. karena, ketika terjadi kesalahan dalam pengetikan kita bisa merubahnya sekaligus menggunakan rumus excel tanpa memperbaiki manual satu persatu.

Namun, dalam memperbaiki huruf pada excel terdapat beberapa rumus, disini rizkymhd membagikan 3 rumus paling dasar merubah huruf dengan cepat

3. Merubah huruf besar/kecil menjadi kecil semua

=LOWER(BLOK)

4. Merubah Awalan kata menjadi huruf besar

=PROPER(BLOK)

5.Merubah kecil jadi besar semua


=UPPER(BLOK) 


6. Pemberian nomor

Banyak yang belum paham bagaimna caranya pemberian nomor secara automatis. Nah, pada pemberian nomor kita tidak perlu menuliskan rumus, cukup mengisi no 1&2 saja keulmudia tarik kebawah sampai yang diinginkan


7. Jumlah data yang terisi dan tidak

Menghitung data yang terisi ternyata adalah salah satu hal dasar yang penting dalam pengolahan data sebagai admin kantor. Biasanya penggunaan rumus excel ini digunakan saat laporan jumlah kehadiran karyawan dan yang tidak hadir. Berikut rumus excel nya


=counta(blok)


8. Penjumlahan

Penjumlahan adalah salah satu yang harus bisa kalian kuasai, penjumlahan kerap sekali digunakan dalam pengolahan data di excel. Berikut rumus excel nya


=sum(blok)


9. Rata-rata

Rata-rata atau average adalah hal yang tak kalah penting dari penjumlahan dalam pengolahan data di excel. Rata-rata ini bisa dibilng sebagai nilai tengah atau nilai yang seimban. Berikut rumus excelnya


=Average(blok semua)


10. Menghitung kondisi

Menghitung kondisi salah satu tes yang dilakukan oleh seorang admin kantor, biasanya countif ini digunakan untuk laporan berapa orang yang cuti dengan menematkan pada rumus "cuti". Contoh lain ketika menghitung jenis kelamin menematkan rumus "L" (laki laki)


=COUNTIF(blok;"cuti")

=COUNTIF(blok ;"L")


11. Kondisi atau jika

Kondisi atau jika digunakan untuk menseleksi data kedalam 2 golongan, biasanya digunakan untuk data lulus atau tidak lulus, berikut rumus excelnya


=If(blok<80;"tidak lulus";"lulus")


12. Memanggil sebuah data

Memanggil sebuah data sering diuji saat tes menjadi admin kantor, berikut rumus excelnya,


=vlookup(kliklink;blok;kolom keberapa)


13. Filter

Menu filter berguna untuk memfilter atau memisahkan yang sejenis dengan sejenis.


Menu data → filter


14. Sort

Menu sort juga berfungsi untuk mengurutkan mulai dari A - Z, atau 1-9, ataupun 9-1


Menu data → sort



Sekian dari rizkymhdCom . Diseputar 14 Dasar Rumus Excel Untuk Ja

di Admin Kantor , semoga bermanfaat untuk kita semua, see u nex













Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel